Tokusatsu

Godzilla pada filmnya tahun 1954 karya Eiji Tsuburaya, yang penggunaan tokusatsu-nya terus dipakai hingga sekarang.

Tokusatsu (Jepang: 特撮) adalah istilah dalam bahasa Jepang untuk efek khusus dan sering kali digunakan untuk menyebut film fiksi ilmiah, fantasi, horor, dan peran hidup produksi Jepang.


© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search